Pos PAM Wisata Pantai Loji-Sangrawayang Siaga Pengamanan Natal dan Tahun Baru 2024 Bersama Polsek Simpenan Polres Sukabumi

    Pos PAM Wisata Pantai Loji-Sangrawayang Siaga Pengamanan Natal dan Tahun Baru 2024 Bersama Polsek Simpenan Polres Sukabumi
    Pos PAM Wisata Pantai Loji-Sangrawayang Siaga Pengamanan Natal dan Tahun Baru 2024 Bersama Polsek Simpenan Polres Sukabumi

     Polsek Simpenan melalui Pos PAM Wisata Pantai Loji - Sangrawayang menggelar pengamanan dalam rangka perayaan Natal 2024 dan menyambut Tahun Baru 2025. Kegiatan dimulai pukul 08.00 WIB hingga selesai di kawasan Desa Loji dan Desa Sangrawayang, Kecamatan Simpenan.

    Petugas yang bertugas terdiri dari AKP Erman, S.H. sebagai Kapos PAM, serta Aipda Endang Yusyanto dan Aipda Nur Suhud. Mereka melakukan pengamanan untuk memastikan kelancaran perjalanan masyarakat yang akan berwisata ke Pantai Loji dan Sangrawayang, serta memberikan pengamanan bagi warga yang melakukan perjalanan mudik pasca libur Natal.

    Hasil pemantauan hingga saat ini menunjukkan situasi yang kondusif. Arus lalu lintas terlihat lancar, dengan cuaca cerah mendukung kelancaran kegiatan masyarakat. Tidak ada kejadian menonjol yang tercatat selama pengamanan berjalan.

    Pos PAM Wisata Pantai Loji - Sangrawayang tetap siaga untuk menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat selama masa liburan Natal dan Tahun Baru 2024.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Mekarjaya Polsek Kalapanunggal...

    Artikel Berikutnya

    Safari Solat Subuh Polsek Kalapanunggal...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Operasi Lilin Semeru, Polres Sampang Bersama TNI Laksanakan Patroli Skala Besar di Malam Perayaan Natal 2024
    Pantau Situasi Kamtibmas Di Wilayah, Dandim 1710/Mimika Bersama Kapolres Pimpin Patroli Sepeda Motor
    Bhabinkamtibmas Polsek Cisolok Polres Sukabumi sambang warganya
    Bhabinkamtibmas Desa Cikidang Polsek Cikidang Polres Sukabumi Gelar DDS, Tegaskan Pesan Keamanan dan Cegah TPPO
    Bhabinkamtibmas Polsek Parungkuda di Desa Sundawenang Laksanakan DDS dan Cooling System untuk Warga
    Bhabinkamtibmas Desa Gunung Polsek Sagaranten Polres Sukabumi  Bentang Laksanakan DDS, Warga Dihimbau Tingkatkan Kewaspadaan
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Laksanakan Pembinaan Satkamling dan Satgas Linmas
    Safari Subuh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi di Masjid Al-Ikhlas Desa Mekarwangi
    MEMILIH WANITA JAWA BERDASARKAN PRIMBON
    𝐁𝐡𝐚𝐛𝐢𝐧𝐤𝐚𝐦𝐭𝐢𝐛𝐦𝐚𝐬 𝐏𝐨𝐥𝐬𝐞𝐤 𝐂𝐢𝐫𝐚𝐜𝐚𝐩 𝐒𝐚𝐦𝐛𝐚𝐧𝐠𝐢 𝐖𝐚𝐫𝐠𝐚 𝐃𝐞𝐬𝐚 𝐏𝐮𝐫𝐰𝐚𝐬𝐞𝐝𝐚𝐫
    Aang Sumarna: Kekuatan Dari Kebaikan, Allah Menggerakan Orang-Orang Baik Untuk Mendukung Asep Japar Andreas
    Pengecekan Keamanan Logistik Pilkada di PPS Desa Cicareuh Polsek Cikidang Polres Sukabumi Semua Dalam Keadaan Aman
    Bhabinkamtibmas Desa Cikidang Polsek Cikidang Polres Sukabumi Gelar DDS, Tegaskan Pesan Keamanan dan Cegah TPPO
    Polisi Ungkap Ada Upaya Pelaku Menutupi Perbuatannya dalam Pembunuhan  ART di Palabuhanratu
    Kapolsek Ciracap Iptu Dudung Laksanakan Silaturahmi Bersama Tokoh Ulama Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmad Polsek Lengkong Polres Sukabumi Sambang Warganya
    Bhabinkamtibmas Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Jalin Silaturahmi dan Sosialisasikan Program Polri"
    Kapolri Pastikan Beri Pelayanan Terbaik Bagi Keluarga Korban Kecelakaan Tol Cikampek

    Ikuti Kami