Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Laksanakan Pembinaan Satkamling dan Satgas Linmas

    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Laksanakan Pembinaan Satkamling dan Satgas Linmas
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Laksanakan Pembinaan Satkamling dan Satgas Linmas

    Bhabinkamtibmas Kelurahan Palabuhanratu, Aipda Deden Sun Gari S.Pd, bersama Babinsa Pelda Agus Sahli dan Kasi Trantibum Sat Pol PP Ade Suteja S.IP, melaksanakan pembinaan kepada perwakilan Satkamling dan Satgas Linmas di Kantor Kelurahan Palabuhanratu.

    Dalam kegiatan tersebut, para peserta diberikan arahan untuk meningkatkan sinergitas TNI-Polri dengan elemen masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Selain itu, disampaikan imbauan waspada terhadap potensi bencana akibat cuaca ekstrem dan pentingnya kerja sama warga dalam menghadapi situasi darurat.

    Kegiatan berjalan lancar dan kondusif, dengan harapan kolaborasi antara masyarakat dan aparat semakin solid untuk menjaga lingkungan yang aman dan nyaman.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Sagaranten Bersama Forkopimcam Cek...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Gunung Polsek Sagaranten...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Rustika Herlambang Apresiasi Polri Raih Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik, Bukti Komitmen Transparansi
    Leonardy Harapkan Kongres PB Lemkari Akhir Januari 2025
    Bhabinkamtibmas Polsek Cidahu di Desa Pasirdoton Gelar DDS dan Anjangsana Kamtibmas
    MEMILIH WANITA JAWA BERDASARKAN PRIMBON
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Rustika Herlambang Apresiasi Polri Raih Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik, Bukti Komitmen Transparansi
    MEMILIH WANITA JAWA BERDASARKAN PRIMBON
    ๐๐ก๐š๐›๐ข๐ง๐ค๐š๐ฆ๐ญ๐ข๐›๐ฆ๐š๐ฌ ๐๐จ๐ฅ๐ฌ๐ž๐ค ๐‚๐ข๐ซ๐š๐œ๐š๐ฉ ๐’๐š๐ฆ๐›๐š๐ง๐ ๐ข ๐–๐š๐ซ๐ ๐š ๐ƒ๐ž๐ฌ๐š ๐๐ฎ๐ซ๐ฐ๐š๐ฌ๐ž๐๐š๐ซ
    Pengecekan Keamanan Logistik Pilkada di PPS Desa Cicareuh Polsek Cikidang Polres Sukabumi Semua Dalam Keadaan Aman
    Aang Sumarna: Kekuatan Dari Kebaikan, Allah Menggerakan Orang-Orang Baik Untuk Mendukung Asep Japar Andreas
    Bhabinkamtibmas Polsek Cicurug Polres Sukabumi Sambangi PT. Panen Mas Agung untuk Sosialisasi Perpol No. 1 Tahun 2023
    Polisi Ungkap Ada Upaya Pelaku Menutupi Perbuatannya dalam Pembunuhanย  ART di Palabuhanratu
    Kapolsek Ciracap Iptu Dudung Laksanakan Silaturahmi Bersama Tokoh Ulama Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmad Polsek Lengkong Polres Sukabumi Sambang Warganya
    Bhabinkamtibmas Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Jalin Silaturahmi dan Sosialisasikan Program Polri"
    Kapolri Pastikan Beri Pelayanan Terbaik Bagi Keluarga Korban Kecelakaan Tol Cikampek

    Ikuti Kami